
Jum'at, 12 Agustus 2022. Memperingati HUT RI ke-77 di Balai Penelitian Tanah juga melaksanakan kegiatan menanam pohon, terutama pohon yang bermanfaat, seperti lengkeng merah, blimbing, jambu air.
Kegiatan penanaman ini dilakukan oleh Ibu KaBalittanah Dr. Ladiyani Retno Widowati; Kasubbag TU Elsanti, SP; dan Sub Koord Yantek Dr. Adha Fatmah Siregar.
Yukkk kita menanam .... (M.Is).